Dengan ikhtiar dan protokol covid-19, Lenterahati Islamic Boarding School telah mengawali proses pembelajaran tatap muka sejak 6 bulan yang lalu.

Alhamdulillah berkat doa, iktiar dan dukungan dari walisantri, semua berjalan dengan normal dan sehat lahir dan batin.

Tinggalkan Balasan